DATA REKAP LIST RATA-RATA USIA KAWIN PERTAMA KOTA BLITAR

Singulate Mean Age at Marriage (SMAM) adalah perkiraan (estimasi) rata-rata umur kawin pertama berdasarkan jumlah penduduk yang tetap lajang (belum kawin) dalam suatu periode tertentu.